Kontingen Kemnas, Menjadi Bintang di Negeri Orang

posted in: Kemnas | 0
Spread the love

Kontingen putri SDIT Ar Rahmah di ajang kemnas IV SIT menjadi pusat perhatian, setelah berhasil mengungguli kontingen lain diajang permainan penaklukan benteng yang dinamakan dengam benteng nusantara legend mereka beraksi adu ketangkasan dan kreasi. Pada ajang ketangkasan seperti memanah, lempar pisau dan permainan tradisional egrang mereka mampu melaluinya dengan baik, serta pada kegiatan memasak dan membuat kerajinan tangan fasih mereka lakukan.

Kegiatan ekstra pilihan yang diikuti selama di SDIT Ar Rahmah sangat membantu capaian tersebut. Selamat atas capaian kontingen putri di kemnas IV.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *